Processing math: 100%
Get me outta here!

Jumat, 20 April 2018

Invers Matriks

Matriks
A=[abcd] dapat dibalik (invertible) jika det(A)=adbc0, dan inversnya dapat dihitung dengan rumus

A1=1adbc[dbca]=[dadbcbadbccadbcaadbc] Contoh :
Misal diberikan sebuah matriks sebagai berikut
A=[1213] Maka inver dari matriks A adalah
A1=1adbc[dbca]=1(1)(3)(2)(1)[3211]=[3211] Untuk mencari invers dari matriks dengan orde lebih dari 2, maka kita dapat menggunakan metode ELiminasi Gauss Jordan

MENENTUKAN INVERS MATRIKS MENGGUNAKAN OPERASI BARIS
Contoh : A=[123253108] Untuk mencari invers matriks, akan digabungkan matriks A dan matriks I. [A|I] Kemudian akan dilakukan operasi-operasi baris terhadap matriks hingga sisi kiri tereduksi menjadi I dan sisi kanan menjadi A1 sehingga matriks akhir berbentuk [I|A1] Perhitungan mencari invers dapat dilakukan sebagai berikut :

A=[123100253010108001]

A=[123100013210025101]Tambahkan -2 kali Baris Pertama ke Baris Kedua dan -1 kali Baris Pertama ke Baris Ketiga

A=[123100013210001521]Tambahkan 2 kali Baris Keduake Baris Ketiga

A=[123100013210001521]Kalikan Baris Ketiga dengan -1

A=[12014630101353001521]Tambahkan 3 kali Baris Ketiga ke Baris Kedua dan -3 kali BarisKetiga ke Baris Pertama

A=[100401690101353001521]Tambahkan -2 kali Baris Keduake Baris Pertama

Jadi A1=[401691353521]